Peristiwa Bullish dalam Bitcoin (Part 1)
Artikel Terjemahan oleh Vijay Boyapati “The Bullish Case for Bitcoin“ Bullish merupakan suatu kondisi dimana market sedang mengalami tren naik atau menguat. Dengan harga bitcoin yang melonjak ke level tertinggi baru pada tahun 2021, peristiwa bullish bagi investor tampak begitu jelas. Atau mungkin tampak belum jelas untuk berinvestasi dalam aset digital yang tidak didukung oleh …